Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2022

Wisata Pantai di Kabupaten Bengkalis

Gambar
 " Sejarah Nama Pantai Selat baru " Menurut warga setempat,awalnya pantai ini bernama silo baru (Batu bara). kenapa di beri nama silo baru ? karena cerita orang-orang zaman dahulu di daerah ini ada masyarkat suku jawa menemukan sebuah batu di tengah hutan saat membuka lahan perkebunan.  Penemuan batu di tengah hutan tersebut membuat kaget ketua rombongan masyarakat suku jawa yang di ketua oleh mbah abdul rojak berserta anggotanya. apalagi saat penemuan, batu ini berjumlah 3 buah batu dengan ukuran besar dan kecil dan ditambah lagi ditempat penemuan batu tersebut terdapat pohon kandis, jambu, rambai, manggs dan beberapa pohon langka lainnya. hal ini tentu membuat masyarkat suku jawa bertambah heran, karena di tengah-tengan hutan yang belum pernah di jamah orang terdapat pohon tersebut. Batu yang di temukan di tengah hutan tersebut di perkirakan telah berumur ratusan tahun. di sekitar daerah tempat penemuan batu di tempati suku asli yang berkerja sebagai nelayan yang di ketuai

Cara Bergaul Insan Muda

Gambar
 "CARA BERGAUL       INSAN MUDA" Keterampilan Bergaul atau berinteraksi dengan orang lain juga merupakan bagian dari kecerdasan emosi, dan tentunya hal ini sangat penting bagi Seorang pemuda bagaimana seharusnya bergaul dan berinteraksi dengan orang lain.     Layaknya seorang pemuda, Selain memiliki pikiran yang mulia juga harus di sertai dengan pergaulan yang positif agar mampu menjadi tauladan yang baik bagi pemuda yang lainnya. Berikut ini ada beberapa cara atau tips Bergaul dengan cara yang baik,  tips ini Hal- hal yang di sukai manusia secara umum, ingin tahu? Ini dia! 1) Selalu Murah senyum dan jangan jutek terhadap seseorang 2) Selalu mengingat nama orang 3) Menjadi Pendengar yang baik 4) Menjadi kan Orang Lain lebih Penting 5) Bicara kan minat- minat orang lain 6) Jangan terlalu memaksakan pendapat sendiri 7) Menghargai orang lain 8) Menjadi Pribadi berterima kasih 9) Tidak memilih dalam berteman 10) Jaga Amanah 11) Saling memahami 12) Tidak egois terhadap diri sendir

MADU OBAT AMPUH

Gambar
 MADU OBAT AMPUH Ada Informasi menarik nih, tentang madu, nah di riwayat kan dari Ibnu Majah dari Abdullah Ibnu Mas'ud bahwa Rasulullah SAW bersabda: عَلَيْكُمْ بِالشِّفَاءَيْنِ: الْعَسَلُ وَالْقُرْآنُ Artinya: “Gunakanlah oleh kalian dua penawar, yaitu madu dan Al-Qur’an. (HR Ibnu Majah dari Abdullah Ibnu Mas’ud).   ALLAH telah memberikan Ilham kepada lebah agar menempuh jalan Allah yang telah di mudah kan baginya supaya makan dari setiap buah- buahan nya, lalu atas perintah ALLAH ia pun memprosesnya menjadi madu yang berfungsi sebagai obat bagi manusia.  Nah, sobat banyak Lo manfaat dari madu mau tau?  Yang pertama ialah, manfaat madu untuk kesehatan antara nya ialah: - Menghilangkan batuk - Mencegah kanker dan penyakit jantung - Meningkatkan daya ingat - Sumber nutrisi yang lengkap - Ampuh menghilangkan luka -Menghilangkan Alergi - Memerangi Bakteri - Mencegah rendahnya Sel putih - Meningkatkan metabolisme tubuh - Meningkatkan stamina - Mencegah Diabetes     Selain untuk mengata

TIGA SOSOK HEBAT

Gambar
 TIGA SOSOK HEBAT IBU, ISTRI, GURU Mereka adalah: tiga sosok di balik perubahan besar. Mereka adalah tiga serangkai yang Luar biasa. Merekalah yang pada hakikatnya berperan dalam mengubah dunia. Apapun yang terjadi di dalam jagat raya ini, hampir tidak lepas dari peran mereka bertiga.     Seorang ibu...  Lautan cinta dan kasih sayang nya terhadap anak- Anak nya tiada bertepi. Pengorbanan nya untuk mereka tak bisa di balas dengan apapun. Dengan sabar, ia merenda harapan masa depan yang lebih baik bagi putra- putri nya. Ia mengantarkan anak-anaknya menuju kesuksesan dan kebahagiaan hidup. Ia adalah: pribadi yang mulia.karena ketulusan cintanya lah , ALLAH menempatkan garansi surga di telapak kaki nya.   Seorang Istri...  Adalah: Sosok wanita yang mendampingi suami. Ia senantiasa menemani, walau badai datang silih berganti. Ia rela menghadirkan cinta nya, khusus untuk sang suami. Merangkai hari- harinya dengan penuh pengorbanan. Mendidik anak-anak nya dengan penuh perhatian. Menjaga dan m